Play
Video Profil Magister Ilmu Kedokteran Tropis

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Pengabdian Masyarakat Fakultas Kedokteran USU

Lokasi: Kecamatan Namorambe, Deli Serdang

previous arrow
next arrow
Slider

Strategi & Sasaran

3 3

 

Sasaran dan Strategi Pencapaian

Strategi merupakan butir-butir tentang cara PSMIKT mencapai tujuan dan sasaran yang akan dicapai, yang melekat pada Desain PSMIKT 2020-2024. Berdasarkan analisis situasi dan Desain USU 2020-2024 ditetapkan sepuluh strategi yang terdiri atas:

  1. Menguatkan visi dan komitmen;
  2. Merestrukturisasi dan membangun tata kelola lembaga;
  3. Meningkatkan inovasi dan kreativitas;
  4. Mengembangkan pembelajaran unggul yang bertaraf internasional;
  5. Selalu mengedepankan keunggulan akademik TALENTA bercirikan kearifan lokal;
  6. Mengoptimalkan dan menyempurnakan sistem informasi terintegrasi;
  7. Meningkatkan kuantitas dan kualitas dan menyempurnakan sarana dan prasarana;
  8. Menciptakan suasana akademik yang kondusif;
  9. Meningkatkan kesadaran terhadap permasalahan yang dihadapi masyarakat;
  10. Meningkatkan kualitas SDM.

Tujuan PSMIKT yang telah ditetapkan di atas dan berdasarkan hasil Evaluasi Diri PSMIKT 2019 dijabarkan dalam sepuluh sasaran strategis, yaitu:

  1. Terbangunnya komitmen yang kuat untuk mewujudkan visi;
  2. Terbentuknya sistem tatalaksana good university governance yang mendapat pengakuan internasional secara berkesinambungan;
  3. Terlaksananya penelitian dan penulisan hasil kerja sama internasional serta pemerolehan Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI) di berbagai negara;
  4. Terselenggaranya sistem pembelajaran berkelas internasional yang berakar pada keungggulan lokal yang semakin baik;
  5. Terciptanya keunggulan akademik berbasis TALENTA yang berstandar internasional;
  6. Terselenggaranya pengelolaan yang berbasis pada sistem informasi dan teknologiinformasi yang semakin baik dan terintegrasi;
  7. Terwujudnya kampus hijau yang aman,nyaman, dan sehat sebagai rumah akademik;
  8. Terinternalisasinyakarakter BINTANG pada seluruh sivitas akademika dan tenaga kependidikan;
  9. Terinternalisasinyabudaya empati dan pengabdian kepada masyarakat; dan
  10. Terciptanya sivitas akademika dan tenaga kependidikan yang mampu bersaing dalam tataran global.


Indikator Kinerja

Sasaran

Indikator

Sumber Data

Base-

line

2020

2021

2022

2023

2024

Keterang-an

Penanggung jawab

1.    Terbangunnya komitmen yang kuat untuk mewujudkan visi

1.   Persentase pemahaman pemangku kepentingan terhadap visi

survei.usu.ac.id

95

100

100

100

100

100

kumulatif

Prodi

2.    Terbangunnya sistem tata kelola GUG yang berkesinambungan

2.   Persentase efisiensi perencanaan penganggaran

rka.usu.ac.id

90

95

95

95

95

95

kumulatif

Prodi dan fakultas

3.   Persentase penelitian melibatkan mahasiswa

 

N/A

50

50

60

65

70

tahunan

Prodi

4.   Jumlah jurnal bereputasi terakreditasi nasional(Sinta)

SINTA

1

         

kumulatif

Prodi

5.   Jumlah jurnal bereputasi terindeks global

Scopus, Web of Science

           

kumulatif

Prodi

6.   Jumlah mahasiswa yang terlibat dalam penelitian dosen

Pengelola Prodi

2

3

3

4

4

4

tahunan

Prodi

7.   Jumlah publikasi internasional

Scopus, Web of Science

           

tahunan

Prodi dan fakultas

8.   Jumlah sitasi karya ilmiah internasional

SINTA

           

kumulatif

Prodi dan fakultas

9.   Jumlah kekayaan intelektual yang didaftarkan

sipustaha.usu.ac.id

3

         

kumulatif

Prodi dan fakultas

10. Jumlah kekayaan intelektual yang diberikan (granted)

sipustaha.usu.ac.id

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

11. Jumlah paten luar negeri

sipustaha.usu.ac.id

N/A

1

1

1

1

1

kumulatif

Prodi dan fakultas

12. Jumlah prototipe R&D (TKT-6) 

sipustaha.usu.ac.id

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

13. Jumlah prototipe industri (TKT-7)

sipustaha.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan fakultas

14. Jumlah produk inovasi (TKT-9)

sipustaha.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan fakultas

15. Jumlah produk inovasi yang dimanfaatkan masyarakat/industri

simabdimas.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan fakultas

16. Jumlah judul riset melibatkan peneliti PT LN per tahun

Lembaga Penelitian

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

17. Persentase dosen pemakalah konferensi internasional

Lembaga Penelitian

<25%

 25%

25%

25%

30%

30%

kumulatif

Prodi dan fakultas

18. Persentase mata kuliah yang mengintegrasikan hasil penelitian

Lembaga Penelitian

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

19. Persentase mata kuliah yang mengintegrasikan hasil pengabdian kepada masyarakat

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

20. Persentase matakuliah yang memanfaatkan virtual  classroom

elearning.usu.ac.id

N/A

5

10

15

20

25

kumulatif

Prodi

21. Persentase mata kuliah dengan dukungan e-learning

elearning.usu.ac.id

N/A

5

10

15

20

25

kumulatif

Prodi

22. Jumlah perolehan dana  kerja sama nasional dalam miliar rupiah

simkerma.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan fakultas

23. Jumlah perolehan dana kerja sama internasional dalam miliar rupiah

simkerma.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan fakultas

24. Persentase Web program studi berorientasi internasional, terpelihara, dan memiliki newsletter

Kedtropis.usu.ac.id

N/A

10

10

20

30

30

kumulatif

Prodi dan fakultas

25. Jumlah judul publikasi internasionalbuku/book chapter  

Scopus, Web of Science

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi

26. Jumlah mahasiswa asing

sia.usu.ac.id

N/A

0

0

1

1

1

tahunan

Prodi dan fakultas

27. Jumlah mahasiswa asing yang memperoleh beasiswa dari USU

sia.usu.ac.id

N/A

0

0

1

1

1

tahunan

Prodi, fakultas, dan universitas

3.    Terselenggaranya pengelolaan berbasis sistem informasi dan teknologi informasi yang semakin baik dan terintegrasi

28. Persentase kelengkapan data Kemendikbud (Sister, PD-DIKTI, Sinta, dll)

Kementerian

65

70

75

80

85

90

tahunan

Prodi dan fakultas

29. Persentase layanan berbasis online

Pusat Sistem Informasi

40

50

60

70

80

90

kumulatif

Prodi dan fakultas

4.    Terciptanya kampus hijau yangaman, nyaman, dan sehat sebagai rumah akademik

30. Persentase dosen dengan ruang kerja sendiri

Subbag Perlengkapan dan Umum

N/A

20

40

60

80

100

kumulatif

Subbag Perlengkapan dan Umum

31. Jumlah lab berstandar international

Fakultas

N/A

0

0

0

0

1

kumulatif

Fakultas

32. Indeks kepuasan pelayanan

survei.kedtropis.ac.id

N/A

95%

95%

95%

95%

95%

tahunan

Prodi

5.    Terinternalisasinya karakter BINTANG pada seluruh sivitas akademika dan tenaga kependidikan

33. Persentase sivitas akademika dan Tendik yang mengimplementasikan tata nilai BINTANG

Prodi

N/A

80

85

85

90

95

kumulatif

Prodi

34. Persentase kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan Revolusi Industri 4.0

survei.kedtropis.ac.id

N/A

20

40

60

80

100

kumulatif

Prodi

35. Persentase Program studi menyediakan mata kuliah lintas disiplin (Kampus merdeka)

survei.kedtropis.ac.id

N/A

10

25

30

35

40

kumulatif

Prodi, fakultas dan universitas

36. Persentase penelitian yang hasilnya diintegrasikan ke dalam bahan ajar

Prodi

N/A

10

25

30

35

40

kumulatif

Prodi

37. Persentase PkM yang hasilnya diintegrasikan ke dalam bahan ajar

Prodi

N/A

10

25

30

35

40

kumulatif

Prodi

6.    Terinternalisasinya budaya empati dan pengabdian kepada masyarakat

38. Jumlah lokasi sasaran PkM (desa/kota/kabupaten binaan dan kawasan mitra)

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat

N/A

0

1

1

1

1

tahunan

Prodi, fakultas dan LPPM

39. Persentase dosen terlibat PkM nasional

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat

NA

5

5

5

10

10

tahunan

Prodi, fakultas dan

40. Jumlah mahasiswa terlibat PkM nasional

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

41. Jumlah Mahasiswa Asing yang Terlibat PKM

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

7.    Terciptanya sivitas akademika dan tenaga kependidikan yang mampu bersaing dalam tataran global

42. Persentase dosen berkualifikasi doktor

simsdm.usu.ac.id

92

100

100

100

100

100

kumulatif

Prodi dan Fakultas

43. Persentase dosen dengan jabatan guru besar 

simsdm.usu.ac.id

46

46

46

50

50

50

kumulatif

Prodi dan Fakultas

44. Persentase dosen dengan jabatan lektor kepala

simsdm.usu.ac.id

15

100

100

100

100

100

kumulatif

Prodi dan Fakultas

45. Jumlah dosen  bersertifikat keahlian bertaraf internasional

simsdm.usu.ac.id

N/A

1

1

1

1

1

kumulatif

Prodi dan Fakultas

46. Persentase dosen mengikuti kegiatan mobilitas internasional

simsdm.usu.ac.id

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

47. Persentase Tendik  bersertifikat keahlian

simsdm.usu.ac.id

N/A

30

30

35

35

40

kumulatif

Prodi dan Fakultas

48. Persentase Tendik fungsional mengikutimagang/pelatihan (kumulatif)

simsdm.usu.ac.id

N/A

30

30

35

35

40

kumulatif

Prodi dan Fakultas

49. Persentase Tendikmengikuti kegiatan magang/pelatihan (kumulatif)

simsdm.usu.ac.id

N/A

30

30

35

35

40

kumulatif

Prodi dan Fakultas

50. Rasio dosen terhadap mahasiswa

simsdm.usu.ac.id

1:10

1:10

1:10

1:10

1:10

1:10

tahunan

Prodi

51. Rasio dosen terhadap Tendik

simsdm.usu.ac.id

1:1,25

1:1,1

1:1,0

1:0,9

1:0,8

1:0,7

tahunan

Prodi dan Fakultas

52. Persentase Tendik Fungsional/total Tendik

simsdm.usu.ac.id

17

25

45

60

82

98

kumulatif

Prodi dan Fakultas

53. Persentase lulusan  langsung bekerja/promosi jabatan dalam 6 bulan

survei.kedtropis. usu.ac.id

30

40

50

60

70

80

kumulatif

Prodi

54. Jumlah prestasi mahasiswa tingkat nasional

Prodi

N/A

1

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

55. Jumlah prestasi mahasiswa tingkat internasional

Prodi

N/A

0

1

1

1

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

56. Jumlah mahasiswa yang mengikuti merdeka belajar

sia.usu.ac.id

N/A

4

4

5

5

4

tahunan

Prodi dan Fakultas

57. Jumlah peserta international student exchange outbound

sia.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan Fakultas

58. Jumlah peserta international student exchange inbound

sia.usu.ac.id

N/A

0

0

0

0

1

tahunan

Prodi dan Fakultas